ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PELECEHAN SEKSUAL DI SMK KESEHATAN GALANG INSAN MANDIRI BINJAI TAHUN 2023
(1) Institut Kesehatan Helvetia
(2) Universitas Sumatera Utara
(3) 
(*) Corresponding Author
Abstract
Sebuah laporan WHO pada tahun 2020 memperkirakan bahwa 120 juta anak perempuan berusia dibawah 20 tahun telah mengalami beberapa bentuk kontak seksual paksa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang memengaruhi pelecehan seksual di SMK Kesehatan Galang Insan Mandiri Binjai. Jenis penelitian ini menggunakan Mix Methods dengan pendekatan sequential explanatory. Populasi sebanyak 309 remaja, sampel 76 responden. Berdasarkan hasil bivariat dengan uji chi-square diperoleh variabel nilai p value < 0,05 yang berarti ada hubungan signifikan antara pengetahuan, sikap, lingkungan pergaulan, penggunaan sosial media, religius, sosial budaya dan dukungan keluarga terhadap pelecehan seksual. Pada analisis multivariat yang paling berpengaruh adalah variabel sikap diikuti dengan penggunaan sosial media. Hasil penelitian kualitatif ada pengaruh pengetahuan, sikap, lingkungan pergaulan, penggunaan sosial media, religius, sosial budaya, dukungan keluarga terhadap pelecehan seksual. Ada pengaruh pengetahuan, sikap, lingkungan pergaulan, penggunaan sosial media, religius, sosial budaya, dukungan keluarga terhadap pelecehan seksual di SMK Kesehatan Galang Insan Mandiri Binjai Tahun 2023.
Keywords
Full Text:
PDFArticle Metrics
Abstract viewed : 101 timesPDF files downloaded : 17 times
References
Desta Ayu Cahya Rosyida, kesehatan reproduksi remaja dan wanita.
.
E. Minarsih, “hubungan pengetahuan dan sikap remaja putri dengan
pelecehan seksual pada siswi kelas xi sma negeri 8 aceh barat daya
kabupaten aceh aceh barat daya tahun 2018,” aceh, 2018.
I. D. Andari, “Pengaruh Pengetahuan, Sikap, Dan Perilaku Orang
Tua Tentang Pendidikan Seks Dengan Kejadian Pelecehan Seksual
Pada Tahun 2019,” vol. 4, no. 9, pp. 141–148, 2019.
I. R. Rahmadani and N. A. Tianingrum, “Pengaruh Teman Sebaya
Terhadap Pelecehan Seksual Pada Siswa Sekolah Di Wilayah Kerja
Puskesmas Harapan Baru,” Borneo Student Res., vol. 1, no. 1, pp.
–158, 2019, [Online]. Available: https://bit.ly/2WJgd0n.
“kehamilan remaja.” 2022, [Online]. Available: www.who.int.
D. L. Putri, “Pengetahuan dan Sikap Remaja berhubungan dengan40
Pelecehan Seksual di SMK X Kab. Bogor Tahun 2022,” Open
Access Jakarta J. Heal. Sci., vol. 1, no. 11, pp. 427–431, 2022, doi:
53801/oajjhs.v1i11.169.
“kekerasan seksual,” unicef, 2022. https://data.unicef.org/topic/childprotection.
fajria lili mansur arif rohman, farlina mutia, neherta meri, deteksi
resiko pelecehan seksual pada remaja disabilitas intelektual,
Pertama. jawa barar: CV. Adanu Abimata, 2022.
A. M. Sholihah, “Tiada Toleransi bagi Kekerasan terhadap Anak,”
KPAI, 2023. https://www.kpai.go.id/publikasi/tiada-toleransi-bagikekerasan-terhadap-anak.
“Sistem Informasi Gender dan Anak Provinsi Sumatera Utara.”
siga.sumutprov.go.id.
S. Dahlia, S. Yusran, and R. Tosepu, “Analisis Faktor Penyebab
Perilaku Pelecehan Seksual Terhadap Anak Di Bawah Umur Di
Kecamatan Angata Kabupaten Konawe Selatan,” Ilm. ilmu
keparawatan, vol. 13, no. 3, pp. 169–179, 2022.
Sudaryono, Metodologi Penelitian, Dua. Depok: PT. Raja Grafindo
Persada, 2021.
Sugiono, Metode Penelitian Manajemen, Keenam. Bandung:
ALVABETA, 2018.
D. Mahendra, I. M. M. Jaya, and A. M. R. Lumban, “Buku Ajar
Promosi Kesehatan,” Progr. Stud. Diploma Tiga Keperawatan Fak.
Vokasi UKI, pp. 1–107, 2019.
W. Setiani Fibrinika Tuta, Sri Handayani, “Studi Fenomenologi Faktor
Faktor Yang Mempengaruhi Terjadinya kekrasan seksual pada anak
perempuan di kabupaten wonosobo,” J. PPKM II, pp. 122–128, 2017.
N. P. Alwi, A. Fitri, and M. Ulfa, “Hubungan Lingkungan dengan
Perilaku Seksual Remaja di SMK X Pekanbaru,” J. Keperawatan
Abdurrab, vol. 4, no. 2, pp. 54–59, 2021, doi: 10.36341/jka.v4i2.1597.
E. D. S. Watie, “Komunikasi dan Media Sosial (Communications and
Social Media),” J. Messenger, vol. 3, no. 2, p. 69, 2016, doi:
26623/themessenger.v3i2.270.
M. Hadi, “RELIGIUSITAS REMAJA SMA (Analisis Terhadap Fungsi
dan Peran Pendidikan Agama Islam dalam Membentuk Kepribadian
Siswa ),” Tapis, vol. Vol. 01, N, pp. 305–322, 2017, [Online].
Available: https://ejournal.metrouniv.ac.id/index.php/tapis/article/download/925/791/.
D. Khairunnisa, Budaya K-Pop dan Kehidupan Remaja (Studi Kasus
pada Mahasiswa Jurusan Pendidikan IPS Fakultas Ilmu Tarbiyah
dan Keguruan Universitas Islam Negri Syarif Hidayatullah Jakarta).
gusti jhoni putra, dukungan pada pasien luka kaki diabetik Buku
Dukungan Keluarga.pdf, Pertama. jawa timur: CV kanaka media,
DOI: https://doi.org/10.31596/jkm.v12i1.1945
Refbacks
Journal Indexed by:
Copyright of JKM (Jurnal Kesehatan Masyarakat) Cendekia Utama. ISSN: 2338-6347 (Print) dan 2580-992X (Online).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 2.0 Generic License. View My Stats